Tuesday, July 28, 2009

ENTAH

ketika malam datang,ada suasana yang menarik tuk direnungi.
ketika siang datang,ada hubungan yang harus dilakukan.

kesengsaraan,kepedihan
kebahagiaan,kenikmatan

nol pasti nol
satu pasti satu

keyakinan HATI tuk selalu bersama-Mu disetiap waktu tak kan terlepas oleh rayuan-rayuan gombal ciptaan-Mu...sekali MERDEKA selamanya MERDEKA,hanya engkau-lah yang Maha Tahu sesuatu yang tersembunyi...salam MERDEKA!!! (sekretariat bersama,21:10,28/7/09).

No comments: